Google Cendekia untuk Referensi Menulis Penelitian Tindakan Kelas
0 min read
Sebagai guru, kita perlu untuk selalu meningkatkan mutu kerja dengan upaya pengembangan profesi. Salah satu program yang dapat dilakukan adalah penelitian, khususnya Penelitian Tindakan Kelas. Namun kita tahu bahwa menulis bukanlah hal yang mudah. Oleh karena itu, melalui sesi ini, Narasumber akan berbagi tip dan trik menulis Penelitian Tindakan Kelas dengan referensi dan inspirasi dari Google Cendekia.

Google Cendekia untuk Referensi Menulis Penelitian Tindakan Kelas

#radenroromartiningsih
Post a Comment